Senin, 07 Desember 2009

Perkembangan Terakhir Ilmu Komunikasi

Komunikasi telah ada sejak zaman Yunani, namun komunikasi yang digunakanretorika. Di Indonesia diperkenalkan pertama kalinya studi komunikasi di UGM namun diistilahkan bukan komunikasi melainkan publisistik. kini mengalami perkembangan pesat di Indonesia, banyak yang menggunakan melalui Pos (Surat), Handphone, SMS, Pager, Internet, Chatting dan lain-lainnya. namun banyak orang yang salah menggunakan hal tersebut.

Maka fungsi komunikasi tidak lagi sekedar untuk memenuhi kebutuhan informasi dan hiburan, tetapi terasa dibutuhkan dalam aspek kehidupan masyarakat. kehadiran tersebut tidak saja memperkaya wahana komunikasi sebagai ilmu terapan dan seni, tetapi juga banyak memberi pertumbuhan metodelogi dan teori untuk memperkokoh ilmu komunikasi sebagai kajian ilmiah yang sejajar dengan ilmu-ilmu lainnya yang ada diindonesia.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar